Pages

Minggu, 10 Maret 2013

Waspadailah 11 penyakit yang rentan di derita oleh Guru...!!




Dipastikan kesebelas penyakit di atas bisa menular dan sangat berbahaya bagi masa depan pendidikan di negeri kita, untuk itu waspadalah jangan sampai salah satu dari sebelas penyakit itu ada pada kita, dan jika memang sudah ada segera obati datangai dokter spesialis penyakit guru, perbanyak belajar, baca buku-buku bermutu, tingkatkan disiplin, sebelum masuk kelas lakukan persiapan sematang munkin, pilih startegi dan metode yang cocok dengan materi ajar yang akan disampaikan, sekali-kali pergunakan media pembelajaran multimedia berbasis IT untuk membuktikan bahwa kita sebagai guru tidaklah gaptek dan memiliki keterampilan yang memadai. Dan dengan demikian materi yang kita sampaikan akan tepat sasaran karena diawali dengan penggunaan metode dan strategi yang tepat, libatkan anak untuk menyelesaikan masalah dan untuk menemukan materi yang diajarkan, jangan remehkan kemampuan anak, bahkan mungkin penemuan anak secara langsung akan materi ajar yg sedang dipelajari jauh akan membekas dalam ingatan daripada materi yang dijejali oleh guru. Walaupun Gajinya kecil jangan membuat kita tidak memiliki semangat untuk mengajar, karena gaji terbesar dari Allah akan kita dapatkan asalkan Ikhlas senantiasa menyertai kita.
ADakah salahsatu penyakit di atas ada pada kita ?


Artikel ini hanya untuk motifasi agar kita lebih bersemangat mengajar dan memajukan pendidikan bangsa..!!

 

0 komentar:

Posting Komentar